BKSDA Jakarta Gagalkan Penyelundupan 353 Ekor Burung Nuri

BKSDA Jakarta Gagalkan Penyelundupan 353 Ekor Burung Nuri

21 Mei 2018 , dibaca 624 kali.

Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Senin, 21 Mei 2018. Balai Konservasi Sumber Daya Alam (KSDA) Jakarta KLHK berhasil menggagalkan penyelundupan 353 ekor burung Nuri tanpa dokumen SATS-DN (Surat Angkut Tumbuhan dan Satwa