KLHK Kampanyekan Ramadan Bersih Sampah di Rest Area Cibubur

KLHK Kampanyekan Ramadan Bersih Sampah di Rest Area Cibubur

16 Mei 2019 , dibaca 780 kali.

Menyemarakkan bulan suci Ramadan 1440 Hijriah, KLHK menyelenggarakan sejumlah kampanye Ramadan Bersih Sampah, salah satunya di rest area tol Jagorawi Km. 10, Cibubur (16/5). KLHK menyajikan takjil tanpa plastik dan mengajak pengunjung rest area untuk mengurangi penggunaan tas plastik sekali pakai.