Keanekaragaman Hayati Indonesia Menjadi Sumber Pangan dan Kesehatan Dunia

Keanekaragaman Hayati Indonesia Menjadi Sumber Pangan dan Kesehatan Dunia

20 Mei 2019 , dibaca 2346 kali.


Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Senin, 20 Mei 2019. Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman dunia bahwa sumber pangan dan nutrisi serta sumber kesehatan sangatlah bergantung kepada biodiversitas/keanekaragaman hayati dan keseimbangan ekosistem, menjadi pesan penting dalam Talk Show dalam rangka Peringatan Hari Keanekaragaman Hayati Dunia 2019. Talkshow yang diselenggarakan di Gedung Manggala Wanabakti, KLHK, Jakarta (20/05/2019) mengambil tema: Sustainable use of biodiversity for Our Food anf Our Health.