Pantang Pulang Sebelum Padam, Manggala Agni Sumatera Selatan Padamkan Karhutla SM Padang Sugihan

Pantang Pulang Sebelum Padam, Manggala Agni Sumatera Selatan Padamkan Karhutla SM Padang Sugihan

4 November 2019 , dibaca 750 kali.


Jakarta, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Senin, 4 November 2019. 30 hari bertenda dilakukan oleh tim Manggala Agni Sumatera Selatan untuk padamkan karhutla di Suaka Margasatwa (SM) Padang Sugihan, Desa Riding, Kecamatan Pangkalan Lampam, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI). Sulitnya medan di SM ini dan tanah gambut yang terbakar menjadikan upaya pemadaman yang dilakukan membutuhkan waktu berhari-hari, bahkan hingga berminggu-minggu. Para anggota Manggala Agni ini pun harus rela untuk meninggalkan keluarganya dalam tempo yang cukup lama.

Untuk mendorong semangat para petugas dilapangan tersebut, Balai Pengendalian Perubahan Iklim dan Kebakaran Hutan dan Lahan Wilayah Sumatera (BPPIKHL Wil. Sumatera) memberikan tambahan logistik pemadaman, bahan makanan dan alat kesehatan antara lain berupa tabung oksigen, susu, dan vitamin daya tahan tubuh.

Berita selengkapnya disini