Media Diberikan Akses Seluas-luasnya Menghubungi Menteri LHK
14 Januari 2015 , dibaca 641 kali.
Media diberikan akses seluas-luasnya untuk dapat menghubungi Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya dalam mendapatkan informasi. Pernyataan tersebut disampaikan Siti Nurbaya pada saat silaturahmi antara Menteri LHK dengan wartawan lingkungan hidup dan kehutanan di Gedung Manggala Wanabakti Jakarta, Rabu, 14 Januari 2015. Sekitar 30 media baik cetak maupun elektronik hadir dalam acara silaturahmi yang difasilitasi oleh Pusat Hubungan Masyarakat Kementerian LHK.
Berita Selengkapnya
- Masuk untuk komentar
- Daftar untuk komentar
