Komitmen dalam Menghargai Kesetaraan Gender, KLHK Naik Kelas dalam Anugerah Parahita Ekapraya
21 Desember 2016 , dibaca 1022 kali.
Jusuf Kalla yang menyambut baik pemberian anugerah ini menyatakan bahwa Indonesia jauh lebih maju dibanding bangsa lain dalam hal kesetaraan gender. Hal ini memang terbukti dari jumlah keterwakilan perempuan yang cukup besar senilai 24% dalam Kabinet Kerja saat ini, dan walaupun belum mencapai 30% namun keterwakilan perempuan dalam lembaga legislatif negara ini juga cukup besar.
Berita Selengkapnya
- Masuk untuk komentar
- Daftar untuk komentar
